Sabtu, 08 November 2014

Gerakan #KitaBerdaulat di Dunia Maya

 
Rekan-rekan Yth,

Bersama dgn ini kami:
APJII, Biskom, DNet, Desk KKICN, IdEA, Indoreg, InfoKomputer, Kita.ID, Nawala, Onno Center International, PANDI dan Sahabat Anak.

Mengundang rekan-rekan utk dpt menghadiri acara: Gerakan #KitaBerdaulat di Dunia Maya
https://t.co/BZmngmoLn6
Bertempat: Jakarta Car Free Day, Seberang Menara BCA - Grand Indonesia, Jalan M.H. Thamrin No.1, Pada hari Minggu, 9 Nov 2014, Pk: 05.30 s/d 10.00.
Dengan kegiatan:
- Pengumpulan tanda-tangan petisi #KitaBerdaulat di Dunia Maya.
- Pembagian Pin #KitaBerdaulat di Dunia Maya.
- Kampanye penggunaan DNS Nawala.
- Kampanye penggunaan jejaring sosial Kita.ID yang aman, beretika, bertanggung-jawab.
- Kampanye Gerakan #KitaMemberi.
- Kampanye penggunaan domain .id.
GRATIS tahun pertama untuk pendaftaran domain .id .
https://www.kita.id/index.php?do=/blog/19/logo-pendukung-gerakan-kitaberdaulat-di-dunia-maya/

Sampai jumpa diacaranya.

Terima kasih.
Salam,
Mr. Hoky / Soegiharto Santoso


Tidak ada komentar:

Posting Komentar